AIR SIAP MINUM UNTUK MASYARAKAT
Project SWAPOC (supporting water provision for poor communities) didanai oleh Islamic Relief USA yang dilaksanakan di salah satu desa terpencil di kabupaten Pandeglang terus berlanjut.
 
Kalau pada video sebelumnya, kami hadirkan kegiatan pembangunan bak penampung/Water Reservoir. Kali ini kami hadirkan pemasangan mesin filtrasi air Skyhydrant.
 
Terdapat lima unit skyhydrant yang akan dipasang di desa dengan harapan bahwa masyarakat dapat langsung mengambil air minum dari mesin tersebut.
 
Mohon doanya agar pemasangan skyhydrant ini berjalan lancar dan airnya juga stabil setiap saat.
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp